Kamis, 15 Februari 2018

Daftar juara dunia terbanyak dan secara beruntun

Level timnas
*Olimpiade sepakbola 1920-1928 diakui sebagai kejuaraan dunia oleh FIFA
*FIFA World Cup 1930 - saat ini
1. Brazil ( 5 kali juara - 2 kali secara beruntun )
2. Italia ( 4 kali juara - 2 kali secara beruntun )
3. Uruguay ( 4 kali juara - 3 kali secara beruntun )

Level klub
*Intercontinental Cup 1960 - 2004 diakui oleh FIFA sebagai kejuaraan dunia di level klub
*FIFA Club World Cup 2000(berlangsung bersamaan dengan Intercontinental Cup),2005 - saat ini
1. Real Madrid (6 kali juara - 2 kali secara beruntun )
2. AC Milan ( 4 kali juara - 2 kali secara beruntun )
3. Sao Paulo ( 3 kali juara - 2 kali secara beruntun )
4. Santos ( 2 kali juara - 2 kali secara beruntun )
4. Inter Milan ( 2 kali juara - 2 kali secara beruntun )

0 Komentar:

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda